Mesin Pengolahan Kopi

Mesin Pengolahan Kopi



Pengolahan Mesin Kopi beberapa mesin atau alat yang digunakan untuk proses pengolahan kopi dari mulai pengupasan kulit tanduk/ari menjadi biji kopi yang masih basah dan diolah kembali menjadi biji kopi kering atau bubuk kopi yang siap dinikmati, berikut ini adalah beberapa alat dan mesin berserta fungsi dan kegunaannya.
mesin pengupas kulit kopi basah, mesin pencuci biji kopi, mesin pengupas kulit kopi kering, mesin gongseng kopi, sangrai otomatis,


Mesin Pengupas Kulit Buah Kopi Basah


Spesifikasi
MERK : HORJA  
MODEL/TYPE : KMU KOP 01  
TEST REPORT NUMBER : 521.31/01/PLT/Mektan/MPKB/2015  
SPESIFIKASI HASIL PENGUJIAN :  
Dimensi Keseluruhan (PxLxT): 670 x 400 x 1310 mm
Motor Penggerak : Honda GX 160
Corong Pemasukan (PxLxT) : 400x310x225mm
Silinder Pengupas : Ф 200 mm, P : 275 mm
Corong Pengeluaran (Outlet) Biji Kopi (PxLxT) : 400x285x140 mm
Corong Pengeluaran (Outlet) Kulit Kopi (PxL) : 240x105 mm
Kapasitas Masukan : 264.70 kg/jam
Kapasitas Keluaran : 174 kg/jam


Mesin Pencuci Biji Kopi


Spesifikasi
MERK : HORJA  
MODEL/TYPE : KMU KKO 2  
TEST REPORT NUMBER : 521.31/03/PLT/Mektan/PKB/2015  
SPESIFIKASI HASIL PENGUJIAN :  
Dimensi Keseluruhan (PxLxT): 2350x800x1210 mm
Motor Penggerak : Motor Diesel Jiang Fa R 180 (8 HP)
Bagian Pengumpanan (hopper) (PxLxT) : 420x420x160mm
Saringan Silinder : Ф 600 mm, P : 1040 mm
Bagian Pengeluaran Biji Bersih : Ф 240 mm
Pipa Pengeluaran air : Ф 40 mm
Kapasitas Kerja Mesin : 1538.46 kg/jam
Efisiensi Pencucian : 90.51%


Mesin Pengupas Kulit Kopi Kering 


Spesifikasi
MERK : HORJA  
MODEL/TYPE : KMU KOP 02  
TEST REPORT NUMBER : 521.31/19/PLT/Mektan/MPKK/2015  
SPESIFIKASI HASIL PENGUJIAN :  
Dimensi Keseluruhan (PxLxT): 1110 x 690 x 1195 mm
Motor Penggerak : Honda GX 160
Corong Pengumpanan (hopper) (PxLxT) : 420x420x350mm
Silinder Putar : Ф 128 mm, P : 605 mm
Bagian Pengeluaran (Outlet) Biji Kopi (PxT) : 65x70 mm
Bagian Pengeluaran (Outlet) Kulit Kopi (PxL) : 140x150 mm
Kapasitas Masukan : 260.87 kg/jam
Kapasitas Keluaran : 228 kg/jam

Mesin Gongseng Kopi, Sangrai Otomatis


Spesifikasi
(Pengatur Api agar tidak Gosong )
Panjang : 1300 mm
Lebar : 700 mm
Tinggi : 1300 mm
Kapasitas : 25 kg/ jam
Penggerak : E. Motor 3 Hp
Gear Box 70
Pemanas : Kompor LPG
Dilengkapi Oleh Collbean / Pendingin Kopi setelah
sangrai.



0 comments:

Post a Comment